IML Testing and Research Sukses Gelar Webinar Nasional Bahas Isu Perkembangan Resistensi Pestisida di Indonesia

Bandung – IML Testing and Research menyelenggarakan Webinar Nasional dengan mengangkat tema Perkembangan Resistensi Pestisida di Indonesia. Kegiatan ini digelar pada hari Kamis, 14 November 2024, yang dimulai pada jam 09.00 hingga 12.00 WIB. Webinar nasional ini mendapatkan respon positif…